Apa Itu Airbnb? Pengertian dan Perbedaan dengan Hotel

Saat ini, Airbnb adalah salah satu situs yang dipercaya oleh masyarakat modern untuk mencari penginapan estetik dan kekinian. Salah satu yang membuatnya menarik adalah pilihan penginapannya yang sangat banyak, dari murah hingga mewah, dari yang bertema klasik, modern, hingga estetik,…